Optimalisasi Layanan 110, Jaminan Kesiapsiagaan Polri di Tengah Masyarakat

JAKARTA — Polri mengoptimalkan layanan hotline 110 sebagai saluran utama pengaduan dan pelaporan masyarakat selama perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026. Layanan ini dioptimalkan mulai 22 Desember 2025 sebagai bentuk kesiapsiagaan Polri dalam merespons cepat setiap situasi kedaruratan. Wakapolri…








