Jumat Berkah, Polresta Banyuwangi Berbagi Nasi Kotak untuk Warga Masyarakat

BANYUWANGI – Dalam rangka memperkuat kepedulian sosial dan mendekatkan diri dengan masyarakat, Satuan Binmas Polresta Banyuwangi menggelar kegiatan jumat berkah pada Jumat (31/1/2025). Kegiatan ini berlangsung di wilayah Kecamatan Kota Banyuwangi dengan sasaran kelompok rentan dan masyarakat kurang mampu. Kapolresta…








